Pages

Sabtu, 26 November 2011

Macam-Macam Jaringan

Berdasarkan lingkup luas daerah krejanya secara geografis jaringan komputer dapt dibedakan ke dalam beberapa macam di antaranya sebagai berikut.
1.      LAN (local area Network)
LAN yaitu suatu sistem jaringan dimana setiap komputer atau perangkat keras dan perangkat lunak digabungkan agar dapat saling berkomunikasi (terintegrasi) dalam area kerja tertentu dengan menggunakan data dan program yang sama, juga mempunyai kecepatan tranfers data lebih cepat. LAN mempunyai jengkauan maximal 100 m.
2.      MAN (wide Area Network)
WAN merupakan suatu jaringan diantara Jaringan LAN dan WAN yang mempunyai jangkauan dengan luas goegrafis antara 10 km sampai dengan 50 km. MAN digunakan untuik membangun jaringan di kantor-kantor dalam wilayah satu kota, gedung, pabrik, kampus dan kantor pusat dalam area jangkauannya.
3.      WAN
WAN yaitu Network yang mempunyai area kerja antar benua, dengan melewati batas geografi negara dan milik umum.
4.      Internet (interconnection Networking)
Internet yaitu jaringan komputer secara global (mendunia) yang dapat diakses ke seluruh dunia, dan dapat menghasilkan berbagai informasi, seperti : hiburan, pendidikan kodokteran, olahgara, artis, politik dan lain-lain.
5.      WERELESS (tanpa kebel)
WERELESS yaitu jaringan tanpa kabel yang menggunakan teknologi radio (frekuensi) atau dikenal denga istilah WLAN (wireless lokal area network) atau disebut juga dengan istilah WIFI (Wireless Fidelity).
Lihat Selengkapnya Donk !..

Jaringan clinet-server

Server yaitu komputer yang menyediakan fasilitas bagi kopumter lain, sedangkan client yaitu komputer-komputer  yang menerima atau menggunakan fasilitas yang disediakan oleh server.
Setiap tipe jaringan tentu memiliki keunggulan dan kelemahan. Keunggulan dan kelemahan dari tipe ini dalah sebagai berikut.
a.       Keunggulan
1.      Kecepatan aksesnya lebih tinggi
2.      Sistem keamanan dan administasi jaringan lebih baik
3.      Sistem backup data lebih baik
b.      Kelemahan
1.      Biaya operasional pasti lebih mahal.
2.      Dibutuhkan satu komputer khusu yang berkemampuan lebih untuk ditugaskan sebagai server.
Sangat ketergantungan pada server, karena jika server mengalami gangguan atau masalah, maka secara keseluruhan jaringan akan terganggu
Lihat Selengkapnya Donk !..

Kebutuhan Komponen Hardware Dan Peralatan Untuk Membangun Jaringan Kabel Dalam SERVER

Network interface Card (NIC) dan kabel, sedangkan komponen software meliputi : sistem operasi jaringan, network adapter, driver, dan protokol jaringan.
1.      Server
Tipe komputer yang dijadikan sebagai server harus mempunyai spesifikasi yang lebih bagus dari pada komputer workstation, karena server akan sangat menentukan unjuk kerja dari jaringan tersebut. Komputer dengan unjuk kerja akan mampu megnirim dan mengakses data adalam jaringan dengan cepat. Server harus memiliki kestabilan dalam bekerja, karena server bertugas meyediakan fasilitas dan mengelola operasional jaringan kerja komputer workstation. Contoh komputer server adalah generasi pentium 4 atau diatasnya uatiu XEON atau Itanium 2.
            Spesifikasi dapat dibedakan menjadi 2 macam yaitu :
a.       Dedicated Server, yaitu server yang hanya berfungsi khusus sebagai pusat (central) pengendalian  jaringan.
b.      Non Dedicated, yaitu komputer yang dapat berfungsi sebagai server juga sebagai client (work station).
Spesifitasi hardware untuk server
a.       Minimal pentium 4 atau serrver sekelas XEON atau Itanium II.
b.      RAM 256 Mb, 512 Mb disarankan diatasnya, misalnya 1 Gb. Harddisk Minimal 80 Gb atau diatasnya
Jenis-jenis server yaitu :
a.       Disk server
b.      Printer server
c.       File server
d.      Terminal server
Lihat Selengkapnya Donk !..

Senin, 21 November 2011

Ciri-Ciri Pemrograman Berorientasi Objek (OOP) Dalam Java

Objekc oriented programming (OOP) adalah suatu pemprograman yang berorientasi objek. Ciri-ciri atau karakteristik pemrograman berorientasi objek, antara lain :
1.      Abstraksi (abstraction)
2.      Pembungkusan (encapsulation)
3.      Pewarisan (inheritance)
4.      Polimorfisme (polymorphism)
Ciri-ciri pemprograman java tersebut merupakan dasar-dasar dari konsep yang terkandung dalam pemrograman java itu sendiri. 
Lihat Selengkapnya Donk !..

Pengertian Graphical User Interface (GUI) Dalam Java

Pengertian Graphical user Interface(GUI)
Graphical user Interface(GUI) adalah suatu aplikasi dalam java yang berbasis grafik. GUI membuat hasil suatu proram tampak menarik dan nyaman ketika digunakan oleh para user. Java menyediakan dua kelas untuk GUI, antara lain :
1.      AWT (abstract Windowing Toolkit), yang terdapat dalam Package java.Awt.
2.      Swing, yang terdapat dalam Package Javax.swing
Kedua package tersebut – Java.awt dan Java.swing – mempunyai mekanisme penanganan (event handling) yang bersamaan. AWT dan Swing menyediakan komponen GUI yang pada digunakan dalam membuat aplikasi dan applet.
Lihat Selengkapnya Donk !..

Senin, 14 November 2011

PENGURUTAN (SORTING). Pada Java Pengertian Pengurutan (Sorting)

Pengurutan adalah proses menyusun atau mengurutkan data-data menjadi terurut. Ada dua jenis pengurutan, yaitu pengurutan secara ascending (menaik dari yang kecil sampai ke yang besar) dan pengurutan secara descending (menurun dari yang besar sampai yang kecil).
Pengurutan memerlukan pemahaman algoritma. Untuk melakukan pengurutan, diperlukan pertukan tempat sampai data terurut. Pengurutan dapat dilakukan dengan beberapa algoritma, seperti algoritma selection sort, algoritma bubble sort, algoritma quick sort, algoritma insertion sort, algoritma merger sort, dan lain-lain. Dalam pembahasan ini, hanya dijelaskan mengenai pengurutan selection sort. 
Lihat Selengkapnya Donk !..

PENCARIAN (SEARCHING). Pada Java Pengertian pencarian (Searching)

Pencarian merupakan kegiatan untuk menemukan atau mencari suatu data yang di tentukan di suatu tempat, apakah sesuai atau tidak. Pencarian mempunyai beberapa metode salah satu diantaranya adalah pencarian beruntun (sequential search).  
Lihat Selengkapnya Donk !..

JAVA ARRAY. Pendeklarasian Array (Larik)

Array adalah sekumpulan variabel yang mempunyai tipe data yang sama. Array mempunyai anggota. Anggota himpunan array sebagai element yang mempunyai nomor indeks lokasi. Nomor indeks lokasi adalah tempat atau posisi data berada. Java memulai nomor indeks dari 0 (nol)
Sebuah array akan menyimpan beberapa item data yang miliki tipe data sama di dalam memori yang berdekatan, yang kemudian dibagi menjadi beberapa slot. Variabel array adalah sebuah lokasi memori tertentu indetifier, akan tetapi ia akan menyimpan lebih dari sebuah  nilai (value)
Pendeklarasian array dalam java :
1.      Pendeklarasian array satu dimensi
2.      Pendeklarasian array dua dimensi 
Lihat Selengkapnya Donk !..

PENGENDALIAN PROSES(Java). Tujuan pengendalian Proses

Pengendalian proses bertujuan untuk dapat menetukan urutan yang akan dikerjakan atau di proses (Processed).  Perintah atau statement yang digunakan untuk mengendalikan proses, antara lain.
1.      Statement if, If...else, if...else...if, switch (pengendalian proses kondisi)
2.      Statement for Loop, While Loop, Do while Loop (pengendalian proses perulangan)
3.      Statement break, Continue, return (pengendalian proses percabangan) 
Lihat Selengkapnya Donk !..

MENDAPATKAN INPUT DARI KEYBOARD (Java). Tujuan input dari keyboard

Masukan (input) dari keyboard maksudnya adalah setelah anda mengeksekusi program dan berhasil berulang barulah anda dapat melakukan pemasukan nilai variable atau data dari pemakai berupa pengetikan melalui keyboard komputer, tentunya dengan tujuan adanya interaktif antara komputer dengan pengguna.
Ada dua cara memberikan input dari keyboard :
1.      Menggunakan kelas BuffredReader
2.      Menggunakan GUI (Graphical User Interface) dengan menggunakan kelas JoptionPane
Ketentuan untuk interaktif pemasukan data :
1.      Membuat program java yang interaktif dengan pengisian atau mendapatkan data melalui pengetikan dari keyboard.
2.      Menggunakan kelas BuffredReader untuk mendapatkan input dari keyboard dari layar console.
3.      Menggunakan kelas JoptionPane untuk mendapatkan input dari keyboard melalui GUI. 
Lihat Selengkapnya Donk !..

METHOD DARI KELAS MATH (Java)

Method daspat anda buat sendiri. Java memiliki method standar sebagai referensi. Method yang dimiliki java adalah math class yang terdiri dari :
1.      Method Trigonometri
2.      Method pembulatan
3.      Method Max dan Min
4.      Method akar, pangkat, exponensial, dan logaritma
5.      Method random
6.      Method Mean dan standard devias i
Lihat Selengkapnya Donk !..

Rabu, 02 November 2011

Precedence Operator

Operasi-operasi yang menggunakan  operator dapat melipat lebih dari 1 operator dan 1 operand. Urutan precedence operator dalam java tampak pada uraian berikut :
Postfix operators []. (params) expr++expr--    
Unary operators ++expr --expr +expr – expr­­~!
Creation or cast New (type)expr
Additive +-
Shift << >> >>>
Relational <> <= >= instanceof
Equality == !=
Bitwise AND &
Bitwise exclusive OR^
Bitwise inclusive OR;
Logical AND &&
Logical OR ||
Conditional ?
Assignment = += -= *= /= %= &= ^= |= <<= >>= >>>=
Lihat Selengkapnya Donk !..